Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Vihara Avalokitesvara, Inilah Kelenteng Terunik di Indonesia

image-gnews
Vihara Avalokitesvara di Dusun Candi, Pamekasan, Jawa Timur. istimewa
Vihara Avalokitesvara di Dusun Candi, Pamekasan, Jawa Timur. istimewa
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kalau ada vihara yang eksotis yang layang dikunjungi saat jalan-jalan, itulah Vihara Avalokitesvara, di Dusun Candi, Desa Polagan, Pamekasan, Jawa Timur, sekitar 17 kilometer ke arah kota Pamekasan. Vihara ini disebut-sebut sebagai kelenteng terunik di Indonesia. Sebab di vihara ini terdapat dua tempat ibadah umat beragama lain, yakni tempat ibadah umat Islam (mushala) dan tempat ibadah umat Hindu (pura).

Kelenteng yang terletak di Dusun Candi, Desa Polagan, Kecamatan Galis, sekitar 17 kilometer ke arah timur Kota Pamekasan ini, juga masuk dalam catatan museum Museum Rekor Dunia Indonesia (Muri) sebagai kelenteng terunik dan simbol perdamaian umat berbeda keyakinan.

Hampir semua jenis kegiatan di kelenteng ini dibantu oleh umat beda agama, terutama umat Islam dan lokasi kelenteng juga berada di tengah-tengah penduduk beragama Islam.

Menariknya, di vihara ini kerap diadakan kirab laut. Kirab laut akan berlangsung selama tiga hari, mulai 25 hingga 27 Maret 2016.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kirab laut ini sebagai bentuk rasa syukur kepada Sang Yang Maha Kuasa atas berkah yang dilimpahkan pada umat manusia dari hasil kekayaan laut," kata Ketua Yayasan Vihara Avalokitesvara, Kosala Mahinda, kepada Antara di Pamekasan, Rabu, 23 Maret 2016.

Tak hanya umat Buddha, kirab laut yang merupakan rangkaian dari Hari Ulang Tahun Kelenteng terunik di Indonesia itu juga melibatkan kelompok etnis Tionghoa dan masyarakat setempat.

"Kami juga akan memanjatkan doa untuk keselamatan bangsa ini, agar terbebas dari bahaya," kata Kosala.


BISNIS.COM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


34 Tahun Jaya Suprana Dirikan MURI, Menko Kesra dan Menko Polkam Meresmikannya

28 Januari 2024

Dir Muri, Jaya Suprana memberikan Plakat kepada Ketum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri, di Jakarta, Selasa (10/3). PDI Perjuangan memperoleh rekor MURI karena berani melakukan kontrak politik secara nasional bagi kadernya. Tempo/Imam Sukamto
34 Tahun Jaya Suprana Dirikan MURI, Menko Kesra dan Menko Polkam Meresmikannya

Pendirian Museum Rekor Indonesia atau MURI milik Jaya Suprana telah berusia 34 tahun. Peresmiannya saat itu oleh Menko Polhukam dan Menko Kesra.


SMA Pradita Dirgantara Gelar Karnaval Edukasi, Catat Rekor Muri Cukur Rambut Massal

28 Mei 2023

Peserta cukur rambut dan pencukur berpartisipasi di Pesta Cukur Rambut yang digelar di Pamedan Pura Mangkunegaran Solo, Jawa Tengah, Ahad, 28 Mei 2023. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
SMA Pradita Dirgantara Gelar Karnaval Edukasi, Catat Rekor Muri Cukur Rambut Massal

SMA Pradita Dirgantara Solo menggelar rangkaian acara bertajuk Carnival Education, Arts, and Culture (CEAC) di lapangan atau Pamedan Pura Mangkunegaran Solo


Jaya Suprana Berharap Anies Baswedan Jadi Presiden

16 Juli 2022

Jaya Suprana memberikan penghargaan kepada Kapolda Metro Jaya Irjen Idham Aziz atas pengadaan e-samsat pertama dan pembayaran pajak dengan metode DR code pertama di Indonesia, Polda Metro Jaya, Jakarta, 26 Maret 2018. Tempo/Fakhri Hermansyah
Jaya Suprana Berharap Anies Baswedan Jadi Presiden

Pendiri Museum Rekor Indonesia atau MURI, Jaya Suprana, berharap agar Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menjadi presiden Indonesia


Sarapan Bareng Erick Thohir, Sultan HB X Bahas Borobudur Sampai Jalan Tol

21 Februari 2022

Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X bertemu dan sarapan bersama Menteri BUMN Erick Thohir di Komplek Kepatihan DIY Senin, 21 Februari 2022. Dok. pemda DIY
Sarapan Bareng Erick Thohir, Sultan HB X Bahas Borobudur Sampai Jalan Tol

Gubernur DIY Sultan HB X dan Menteri BUMN Erick Thohir juga melakukan pertemuan dan pembicaraan empat mata secara tertutup.


Ini Tujuh Jalan Tol Terpanjang di Indonesia

10 September 2021

Presiden Joko Widodo meresmikan jalan tol trans-Sumatera ruas Terbanggi Besar - Pematang Panggang - Kayu Agung di gerbang tol KM 240, Kabupaten Mesuji, Jumat, 15 November 2019. Pembangunan Tol Terpeka yang memakan waktu kurang dari 2,5 tahun ini juga menjadi tol terpanjang dengan durasi pembangunan tercepat di Indonesia. Foto: Kris - Biro Pers Sekretariat Presiden
Ini Tujuh Jalan Tol Terpanjang di Indonesia

Sebagai negara yang luas, Indonesia memiliki banyak jalan tol dengan panjang puluhan hingga ratusan kilometer.


Proyek Penataan Pulau Rinca Capai 94 Persen, tapi Tak Bisa Selesai Tepat Waktu

29 Juli 2021

Seekor komodo melintas di dekat pengunjung di Pulau Rinca, Kawasan Taman Nasional Komodo, Nusa Tenggara Timur, Ahad, 14 Oktober 2018. Sementara di Pulau Komodo populasinya berjumlah sekitar 1.300 ekor. TEMPO/Tony Hartawan
Proyek Penataan Pulau Rinca Capai 94 Persen, tapi Tak Bisa Selesai Tepat Waktu

Pemerintah tengah melakukan penataan sarana dan prasarana wisata di Pulau Rinca untuk membuat kawasan wisata komodo yang terintegrasi.


Kemenhub Anggarkan Rp 1,2 T untuk Bangun Pariwisata Borobudur

6 Februari 2020

Kawasan Candi Borobudur masuk ke daftar lima Destinasi Super Prioritas (DSP) program pemerintah. Pemerintah telah menganggarkan biaya Rp2,1 triliun untuk meningkatkan potensi wisata di kawasan Candi Borobudur. Semenjak ditetapkan sebagai DSP pada Juli 2019 lalu, sejumlah acara bertaraf internasional kerap digelar di kawasan ini, salah satunya, Borobudur Marathon 2019. dok.TEMPO
Kemenhub Anggarkan Rp 1,2 T untuk Bangun Pariwisata Borobudur

Kementerian Perhubungan mengalokasikan anggaran sebesar Rp 1,2 triliun untuk membangun infrastruktur pariwisata di Borobudur.


Dukung Pariwisata, PUPR Akan Bangun Trans Bangka Belitung

3 September 2019

Pantai Tanjung Tinggi, Belitung. Shutterstock
Dukung Pariwisata, PUPR Akan Bangun Trans Bangka Belitung

Kementerian PUPR menyatakan, Trans Babel terdiri atas Trans-Bangka sepanjang 440 kilometer dan Trans-Belitung sepanjang 390 kilometer.


Hamish Daud Dukung Wanita Selam Indonesia karena Alasan Ini

6 April 2019

Ilustrasi wanita menyelam. shutterstock.com
Hamish Daud Dukung Wanita Selam Indonesia karena Alasan Ini

Bukan hanya mensosialisasikan pembersihan laut, Hamish Daud mendukung organisasi selam wanita karena hal ini.


Promotor Martin Daniel Gelar Tinju Rekor MURI, Seperti Apa?

19 Maret 2019

Promotor tinju nasional Martin Daniel (kanan). (istimewa)
Promotor Martin Daniel Gelar Tinju Rekor MURI, Seperti Apa?

Promotor Martin Daniel akan menggelar pertandingan tinju profesional di Jakarta pada 6 Maret, yang akan tercatat dalam Museum Rekor Indonesia (MURI).