Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menteri Sudirman Monitor Listrik Jawa-Bali di P2B Gandul  

Editor

Grace gandhi

image-gnews
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, Sudirman Said meninjau Pusat Pengatur Beban Jawa-Bali yang berlokasi di Gardu Induk Gandul, Cinere, Depok, 3 Juli 2016. Tempo/Angelina Anjar Sawitri
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, Sudirman Said meninjau Pusat Pengatur Beban Jawa-Bali yang berlokasi di Gardu Induk Gandul, Cinere, Depok, 3 Juli 2016. Tempo/Angelina Anjar Sawitri
Iklan

TEMPO.COJakarta - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral Sudirman Said meninjau Pusat Pengatur Beban (P2B) Jawa-Bali yang berlokasi di Gandul, Cinere, Depok. Kunjungan Sudirman ke gardu induk itu untuk memonitor aliran listrik di Jawa-Bali menjelang Hari Raya Idul Fitri. 

Sudirman datang ke Gardu Induk Gandul dengan mobil dinasnya sekitar pukul 10.45. Dia ditemani Direktur Bisnis Regional Jawa Bagian Tengah PT PLN (Persero) Nasri Sebayang dan Direktur Bisnis Regional Jawa Bagian Barat PLN Murtaqi Syamsuddin. 

Setelah mendapat penjelasan singkat mengenai kondisi kelistrikan Jawa-Bali menjelang Lebaran ini dari General Manager P2B Jawa-Bali Eko Yudo, Sudirman meninjau control room yang ada di sana. Sesekali, Murtaqi menjelaskan sistem kelistrikan yang diatur oleh P2B Jawa-Bali itu. 

Sudirman berujar, kebutuhan pasokan listrik Jawa-Bali menjelang Hari Raya Idul Fitri turun. Meskipun begitu, keandalan sistem kelistrikan di P2B harus dijaga. "Keseimbangan pasokan dengan transmisi dan keamanan sistem harus dijaga 24 jam," kata Sudirman di P2B Jawa-Bali, Minggu, 3 Juli 2016. 

Menurut Sudirman, walaupun beban pembangkit turun menjelang Lebaran, kesiagaan PLN, terutama mengenai sistem kelistrikan, harus ditingkatkan. "Sebab, pada saat liburan, hal-hal tertentu bisa terjadi tanpa diduga. Tempat ini kan juga obyek vital nasional, salah satu tempat harus dijaga keamanannya," ujarnya. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Murtaqi menambahkan, PLN tidak hanya menyiagakan pembangkit. Sistem distribusi kepada pelanggan juga dijaga. Khusus di DKI Jakarta, PLN akan memantau pasokan listrik di masjid-masjid yang akan digunakan untuk salat Idul Fitri. "Sebanyak 160 lokasi akan dipantau secara khusus oleh PLN," tutur Murtaqi. 

ANGELINA ANJAR SAWITRI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


PLN Sambung Listrik Serentak untuk 230 Pelanggan Usaha di Jakarta

10 hari lalu

PLN Sambung Listrik Serentak untuk 230 Pelanggan Usaha di Jakarta

Pemasangan listrik untuk kalanan industri, bisnis, dan UMKM membantu pergerakan ekonomi di Jakarta.


PLN Sukses Sambung Listrik dari Sumbawa ke Bajo Pulau

10 hari lalu

PLN Sukses Sambung Listrik dari Sumbawa ke Bajo Pulau

Kelistrikan di Bajo Pulau menyetop operasi PLTD. Listrik ada 24 jam dan lebih ramah lingkungan.


Road to PLN Investment Days 2024, Upaya Menggiatkan Kolaborasi

11 hari lalu

Road to PLN Investment Days 2024, Upaya Menggiatkan Kolaborasi

Transisi energi hanya mungkin dicapai melalui kolaborasi berbagai pihak. PLN telah menyusun program ARED untuk menghadapi tiga tantangan besar.


PLN Dukung Pelestarian Gajah Sumatra

16 hari lalu

PLN Dukung Pelestarian Gajah Sumatra

Komitmen PT PLN (Persero) terhadap pelestarian Gajah Sumatra semakin nyata dengan penyediaan motor dan speed boat patroli bagi Pusat Latihan Gajah (PLG) Sumatra Padang Sugihan Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan.


Gunakan REC PLN, Katoda Tembaga Freeport Kini jadi Produk Hijau

16 hari lalu

Gunakan REC PLN, Katoda Tembaga Freeport Kini jadi Produk Hijau

Gunakan REC PLN, kini produk Katoda Tembaga Freeport jadi produk hijau berdaya saing tinggi.


Bangun Pembangkit hingga Suplai Material, Walhi Prediksi Lingkungan Sekitar IKN Tambah Rusak

18 hari lalu

PLTS IKN 50 MW berdiri di lahan seluas 80 hektare. Total panel surya yang digunakan dalam PLTS tersebut mencapai 21.600 panel surya. ANTARA/HO-PLN
Bangun Pembangkit hingga Suplai Material, Walhi Prediksi Lingkungan Sekitar IKN Tambah Rusak

Walhi memprediksi kerusakan lingkungan di sekitar IKN akan semakin parah buntut banyak proyek seperti pembangkit listrik hingga suplai material.


Sudirman Said: Korupsi Merajalela dan KPK Dilumpuhkan di Era Jokowi

19 hari lalu

Juru Bicara bakal calon presiden dari Koalisi Perubahan Anies Baswedan, Sudirman Said, saat ditemui di Sekretariat Perubahan, Brawijaya, Jakarta Selatan, pada Rabu, 18 Oktober 2023. TEMPO/Daniel A. Fajri
Sudirman Said: Korupsi Merajalela dan KPK Dilumpuhkan di Era Jokowi

TImnas Amin menyinggung masalah-masalah yang terjadi selama pemerintahan Presiden Joko Widodo alias Jokowi.


Sudirman Said: Semua Cara Perlu Dilakukan untuk Buktikan Dugaan Kecurangan Pemilu 2024

19 hari lalu

Juru Bicara Anies Baswedan Sudirman Said menanggapi dinamika politik di Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) di Sekretariat KPP di Brawijaya X Nomor 46, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Kamis, 7 September 2023. Tika Ayu/Tempo.co
Sudirman Said: Semua Cara Perlu Dilakukan untuk Buktikan Dugaan Kecurangan Pemilu 2024

Cara konvensional maupun cara baru bisa dilakukan untuk mengungkap dugaan kecurangan pemilu 2024 menurut Sudirman Said.


Listrik PLN Bantu Pabrik Jagung Milik Pemprov Sumbar Tingkatkan Produksi

24 hari lalu

Listrik PLN Bantu Pabrik Jagung Milik Pemprov Sumbar Tingkatkan Produksi

Suplai daya listrik 555 kVA mampu meningkatkan produktivitas pabrik hingga 50 ton per hari.


Kata Politikus Golkar soal Isu Prabowo-Gibran Siapkan Skenario Rangkul Hampir Semua Partai

26 hari lalu

Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bidang Penggalangan Strategis Erwin Aksa di Yogyakarta Rabu 12 Oktober 2022. Dok.istimewa
Kata Politikus Golkar soal Isu Prabowo-Gibran Siapkan Skenario Rangkul Hampir Semua Partai

Politikus Golkar Erwin Aksa mengomentari pernyataan Sudirman Said, soal ada skenario untuk menggabungkan banyak partai politik ke dalam pemerintahan