Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Asisten Virtual Bos Facebook Pakai Suara Morgan Freeman

image-gnews
Mark Zuckerberg, saat mengganti popok Maxima. Mark sempat mengambil cuti melahirkan selama dua bulan untuk ikut merawat putrinya. Facebook.com
Mark Zuckerberg, saat mengganti popok Maxima. Mark sempat mengambil cuti melahirkan selama dua bulan untuk ikut merawat putrinya. Facebook.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - CEO sekaligus pendiri Facebook Mark Zuckerberg mengunggah sebuah video yang sedang menggunakan aplikasi kecerdasan buatan atau artificial intelligence yang dibangunnya untuk rumahnya, disuarakan oleh aktor Morgan Freeman.

Pada Bulan Oktober, Zuckerberg meminta saran pada para pengikutnya siapa yang cocok menjadi pengisi suara Jarvis, alat kecerdasan buatan yang terinspirasi oleh film Iron Man. Freeman, menurut CNN, pilihan dari berbagai calon.

Secara pribadi Zuckerberg menelepon Freeman untuk memintanya menjadi pengisi suara. Robert Downey Jr pun juga pernah menawarkan jasanya untuk menjadi pengisi suara Jarvis.


Morgan Freeman.

Layaknya Alexa milik Amazon, Jarvis dapat diaktifkan melalui suara (atau teks) dan terhubung dengan berbagai obyek di rumah.

Dalam video, sang asisten pintar itu tampak tengah menyesuaikan alat pengatur panas ruangan, membuat roti panggang untuk sarapan dan memberi tahu saat kedua orang tua Zuckerberg berkunjung ke rumahnya dengan mengenali wajah mereka.

Jarvis juga bisa menyetel musik sesuai perintah--atau memilih untuk tidak melakukannya.

"Putarkan lagu-lagu Nickleback yang bagus," Zuckerberg meminta Jarvis dalam video tersebut. "Maaf Mark, saya tak bisa melakukannya," kata Jarvis dengan suara khas Freeman. "Lagu Nickleback tak ada yang bagus."

Video itu dimaksudkan sebagai "ringkasan yang menyenangkan dan bukannya demo langsung," demikian menurut Zuckerberg.

Baca: Tiru Iron Man, Bos Facebook Bikin Asisten Virtual 'Jarvis' 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Demo yang sesungguhnya tersedia untuk Fast Company terbukti memiliki beberapa kesalahan saat mematikan lampu dan memutar lagu.

Zuckerberg memiliki resolusi Tahun Baru untuk "membangun AI sederhana untuk dijalankan di rumah-rumah dan membantu saya bekerja."

Proyek itu rupanya lebih menantang dibanding yang diharapkannya.

Baca: Bos Facebook Punya Asisten Virtual di Rumahnya, Ini Videonya 

Dia kesulitan menemukan perkakas rumah tangga yang bisa dinyalakan dan dimatikan menggunakan remote melalui sebuah aplikasi dan dia juga harus mencari tahu nuansa bahasa yang digunakan untuk merikues lagu. Secara keseluruhan dia menghabiskan sekitar 100 jam waktunya untuk membangun Jarvis, sementara dia masih menjalankan Facebook.

"Sebagai CEO Facebook, saya tak punya cukup waktu untuk menulis kode di lingkungan internal kami. Saya tak pernah berhenti membuat kode, namun akhir-akhir ini saya lebih banyak membangun proyek personal seperti Jarvis," tulis Zuckerberg di sebuah unggahan Facebook minggu ini.

Di masa depan, Zuckerberg berharapmembangun sebuah aplikasi Android untuk Jarvis dan menghubungkannya ke lebih banyak perkakas rumah tangga dan ruangan di rumah.

"Tujuan saya adalah mempelajari tentang kondisi artificial intelligent," tulis Zuckerberg di unggahan, "di mana lebih jauh dibanding apa yang disadari orang-orang dan masih jauh."

ANTARA


Baca:
Lampaui Amazon, 7-Eleven Sudah Kirim 77 Paket Pakai Drone
Unsur Kimia Baru Ditemukan di Mars, Beri Harapan Besar
Apple Diprediksi Rilis Tiga iPhone Varian Baru Tahun Depan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

8 jam lalu

Ilustrasi Logo Meta. REUTERS/Dado Ruvic
Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.


Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

7 hari lalu

Bos Apple Tim Cook bertemu Presiden Jokowi di Istana Kepresidenan Jakarta, 17 April 2024. Foto: BPMI Setpres/Kris
Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

Selain CEO Apple Tim Cook, Jokowi tercatat beberapa kali pernah bertemu dengan bos-bos perusahaan dunia. Berikut daftarnya:


Sudah Bisa Diakses, Facebook Bikin Pembaruan Fitur Video Jadi Mirip di TikTok

19 hari lalu

Ilustrasi Facebook, TikTok, Twitter. (NDTV)
Sudah Bisa Diakses, Facebook Bikin Pembaruan Fitur Video Jadi Mirip di TikTok

Pada aplikasi TikTok telah menjadi pedoman tetap namun bagi Facebook, ini sebuah inovasi dan kemajuan.


56 Siswa SMK Ini Jalani Program Backpacker dari Sekolahnya ke 20 Negara

21 hari lalu

Para siswa santri SMK Islamic Development Network (IDN) Boarding School berfoto di antara kegiatan program backpacker keliling ke-20 negara. Memulainya pada 16 Januari 2024, memasuki awal April ini mereka telah menyinggahi Pakistan, India, dan sampai di Arab Saudi. ISTIMEWA
56 Siswa SMK Ini Jalani Program Backpacker dari Sekolahnya ke 20 Negara

Selain mencari pengalaman dan ilmu di kampus-kampus tujuan, siswa santri ini juga membagikan ilmu dan pengetahuan di bidang teknologi informasi.


Cara Unblock Akun Seseorang di Facebook dengan Mudah

22 hari lalu

Cara download video Facebook di HP bisa dilakukan dengan mudah tanpa aplikasi. Anda hanya tinggal mengcopy tautan video Facebook.  Foto: Canva
Cara Unblock Akun Seseorang di Facebook dengan Mudah

Ada beberapa cara unblock teman di Facebook, bisa melalui handphone maupun laptop. Cukup ikuti beberapa langkah berikut ini.


Rayakan Hari Paskah dengan 55 Link Twibbon, Begini Cara Menggunakannya

26 hari lalu

Seorang wanita melintas dekat hiasan telur Paskah yang dilukis dengan gaya seni tradisional naif di Koprivnica, Kroasia, 27 Maret 2024. REUTERS/Antonio Bronic
Rayakan Hari Paskah dengan 55 Link Twibbon, Begini Cara Menggunakannya

Hari Paskah dapat dirayakan menggunakan twibbon beragam pilihan. Berikut memilih twibbon Hari Paskah yang sesuai selera dan cara menggunakannya!


Survei Meta Ungkap Pengguna Medsos Usia Muda di Indonesia Berani dan Aktif

26 hari lalu

WhatsApp mengumumkan peluncuran Avatar (Meta)
Survei Meta Ungkap Pengguna Medsos Usia Muda di Indonesia Berani dan Aktif

Sebanyak 87 persen responden dalam survei Meta menyatakan bahwa media sosial adalah platform efektif untuk sampaikan pesan dan mendorong perubahan.


WhatsApp Aplikasi Perpesanan Paling Populer, Semua Bermula di Sebuah Garasi Rumah pada 2009

27 hari lalu

Pendiri WhatsApp, Brian Acton. successstory.com
WhatsApp Aplikasi Perpesanan Paling Populer, Semua Bermula di Sebuah Garasi Rumah pada 2009

WhatsApp dibuat 2 mantan karyawan Yahoo, Brian Acton dan Jan Koum pada 2009 di sebuah garasi rumah di California. Begini perkembangannya.


Fitur Khusus Meta untuk Batasi Konten Politik, Begini Cara Mengaktifkannya

29 hari lalu

Fitur Khusus Meta untuk Batasi Konten Politik, Begini Cara Mengaktifkannya

Meta menambahkan fitur khusus untuk membatasi konten politik pada platform yang dinaunginya, terutama Instagram.


Begini Cara Download Stiker WhatsApp Edisi Ramadan

40 hari lalu

Ilustrasi pengguna WhatsApp. Reuters/Dado Ruvic
Begini Cara Download Stiker WhatsApp Edisi Ramadan

WhatsApp meluncurkan paket stiker terbarunya di Indonesia berkaitan dengan bulan Ramadan. Begini cara downlioad stiker WhatsApp edisi Ramdan.