Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Warga Banyuasin Tewas Diterkam Harimau  

image-gnews
Ilustrasi tewas/meninggal/mayat. Shutterstock
Ilustrasi tewas/meninggal/mayat. Shutterstock
Iklan

TEMPO.COPalembang - Petugas polisi hutan Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Sumatera Selatan di Desa Prumpung Raya, Herman Sawiran, memastikan seorang warga tewas diserang harimau. Korban merupakan warga Desa Mekar Jaya, Kecamatan Tanjung Lago, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan. Menurut Herman, kejadian berlangsung pada Selasa malam, 10 Januari 2017. "Kami belum tahu apakah sudah dimakamkan," kata Herman, Rabu, 11 Januari 2017.

Dari informasi yang diterima, warga yang bernama Sudir, 25 tahun, bersama empat orang temannya sedang mencari daun nipah di lokasi tersebut. Herman mengatakan pihaknya mendapatkan informasi dari warga bahwa sekitar pukul 20.00 WIB Sudir dan kawan-kawan diserang harimau.

"Mereka memang mencari nipah di lokasi tersebut," ujarnya. Herman menjelaskan, sampai saat ini pihaknya masih mencari informasi terkait hal itu. Sebab, lokasi kejadian cukup jauh dan untuk menuju ke lokasi harus menggunakan jalur sungai, sementera kondisi sudah gelap gulita dan dinilai membahayakan.

Lokasi kejadian itu berada di kawasan pinggiran hutan lindung. Harimau itu langsung menyerang bagian leher Sudir (korban). Korban pun langsung tewas, sementara empat orang lainnya menyelamatkan diri. Diketahui empat warga yang lain adalah Udin, Mus, Saidina, dan Limin. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara itu, peneliti konservasi hewan, Asep Adhi, mengatakan seekor harimau dapat menyerang manusia pasti ada akibatnya. Salah satunya karena habitat harimau terganggu. Selain itu, kata dia, kemungkinan karena insting untuk melindungi diri, harimau tersebut menyerang para korban. "Bisa jadi karena habitat mangsanya juga habis, dan warga tersebut masuk ke kawasannya," katanya.

PARLIZA HENDRAWAN

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

HUT ke-22 Banyuasin, Pemkab Gelar Upacara Peringatan

2 hari lalu

HUT ke-22 Banyuasin, Pemkab Gelar Upacara Peringatan

Sederet penghargaan di berbagai sektor berhasil diraih Kabupaten Banyuasin.


Rayakan Hari Jadi, Pemkab Banyuasin Gelar Pasar Murah dan Pelayanan Kolaboratif

2 hari lalu

Rayakan Hari Jadi, Pemkab Banyuasin Gelar Pasar Murah dan Pelayanan Kolaboratif

Pasar murah bertujuan memudahkan masyarakat memperoleh bahan pokok.


HUT ke-22 Banyuasin, Pj Bupati Beberkan Capaian Pembangunan

2 hari lalu

HUT ke-22 Banyuasin, Pj Bupati Beberkan Capaian Pembangunan

Dalam beberapa tahun terakhir Pemkab Banyuasin berhasil menurunkan angka kemiskinan dan mengurangi pengangguran terbuka.


Pj Bupati Banyuasin Tutup Kegiatan Safari Ramadan dengan Berbagi Bantuan

20 hari lalu

Pj Bupati Banyuasin Tutup Kegiatan Safari Ramadan dengan Berbagi Bantuan

Bupati Banyuasin, Hani Syopiar Rustam, didampingi Sekretaris Daerah Kabupaten Banyuasin, Erwin Ibrahim, menutup Safari Ramadhan 1445 H di Masjid Al-Amir, Kecamatan Banyuasin III, Kabupaten Banyuasin, Kamis, 4 April 2024.


Pemkab Banyuasin Gelar Operasi Pasar dan Pangan Murah

22 hari lalu

Pemkab Banyuasin Gelar Operasi Pasar dan Pangan Murah

Jelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H, Pemerintah Kabupaten Banyuasin bersinergi bersama Kejaksaan Negeri Banyuasin dalam melaksanakan Operasi Pasar Murah (OPM) dan Gerakan Pangan Murah (GPM) 2024


Penjabat Bupati Banyuasin Pimpin Apel Operasi Ketupat

22 hari lalu

Penjabat Bupati Banyuasin Pimpin Apel Operasi Ketupat

Dalam persiapan mengamankan perjalanan arus mudik dan balik selama momentum Hari Raya Idul Fitri, Polres Banyuasin bersama seluruh stakeholder terkait melaksanakan operasi kepolisian terpusat dengan sandi Ketupat-2024.


Pemkab Banyuasin Gelar Peringatan Nuzulul Quran

23 hari lalu

Pemkab Banyuasin Gelar Peringatan Nuzulul Quran

Bupati Hani mengajak masyarakat memanfaatkan Ramadan untuk mempelajari Quran lebih dalam.


Tim Penguji Inspektorat Jenderal Kemendagri Puji Kinerja Penjabat Bupati Banyuasin

35 hari lalu

Penjabat Bupati Banyuasin, H. Hani Syopiar Rustam, SH kembali hadir di Gedung Inspektorat Jenderal Kementerian Dalam Negeri RI guna mengikuti Kegiatan Evaluasi Kinerja Triwulan II, Selasa (19/03/24).
Tim Penguji Inspektorat Jenderal Kemendagri Puji Kinerja Penjabat Bupati Banyuasin

Pj Bupati Hani secara keseluruhan telah menunjukkan kinerja yang baik


Transmigrasi Swakarsa Mandiri Hadir di Kabupaten Banyuasin

35 hari lalu

Transmigrasi Swakarsa Mandiri Hadir di Kabupaten Banyuasin

Transmigrasi dilakukan dengan biaya sendiri, namun berdasarkan bimbingan dan juga fasilitas yang diberikan oleh pemerintah


Pemkab Banyuasin Gelar Operasi Pasar Murah di Muara Padang

38 hari lalu

Pemkab Banyuasin Gelar Operasi Pasar Murah di Muara Padang

Naiknya harga kebutuhan pokok saat Ramadan membuat Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banyuasin terus mengadakan operasi pasar murah.