Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Hari Kartini, Ada Sanggul Syahrini Hingga Soimah dari Brebes

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Syahrini memegang Piala Dasyat usai memenangkan Kategori Penyanyi Solo Wanita Terdasyat, pada malam penganugrahan Dasyatnya Awards 2014 di Jakarta, (21/1) Syahrini menyisihkan pesaingnya Andieen, Angel Pieters, Ashanty, Astrid, BCL, Citra Sholastika, Mulan Jameela, dan Raisa. TEMPO/Nurdiansah
Syahrini memegang Piala Dasyat usai memenangkan Kategori Penyanyi Solo Wanita Terdasyat, pada malam penganugrahan Dasyatnya Awards 2014 di Jakarta, (21/1) Syahrini menyisihkan pesaingnya Andieen, Angel Pieters, Ashanty, Astrid, BCL, Citra Sholastika, Mulan Jameela, dan Raisa. TEMPO/Nurdiansah
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Momentum Hari Kartini identik pula dengan penampilan berkebaya dan bersanggul. Para perajin tradisional sanggul di Brebes mampu menghasilkan aneka model sanggul yang bisa dipilih konsumen.

Ya, Hari Kartini membawa berkah bagi perajin sanggul di Brebes, Jawa Tengah. Orderan mereka meningkat dua kali lipat dibanding hari biasanya. Dalam sehari, mereka bisa menjual aksesoris kepala tersebut sebanyak 100 biji. “Biasanya paling 50 biji sehari,” kata Windi Yulia Karisma, seorang perajin sanggul, Kamis, 20 April 2017 di Brebes.

Baca : Kartini: Saya Adalah Anak Budha

Windi mengatakan orderan mulai ramai satu bulan sebelum Hari Kartini tiba pada 21 April. Biasanya, pemesan datang dari berbagai daerah seperti Medan, Jakarta, Bandung, dan sejumlah kota lainnya.

Bukan hanya sanggul Jawa, berbagai model dan jenis sanggul diproduksi oleh Windi. Mulai dari Sanggul Syahrini, Soimah, dan Keong Racun. Model sanggul itu dibuat dengan ukuran kecil, sedang, hingga besar.

Saat Hari Kartini, produksi sanggul ukuran kecil sehari bisa mencapai 100 biji. Kalau yang sedang dan besar sebanyak 50 biji. Harganya berkisar antara Rp 5.000 hingga 75 ribu per biji.

Simak : Misteri Kematian Kartini pada 30 Menit Terakhir, karena Diracun?

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Selain momentum Hari Kartini, bulan yang cukup banyak yang order sanggul adalah saat peringatan HUT Kemerdekaan RI pada 17 Agustus. Pada momentum itu, dia menambah karyawan dari empat menjadi enam orang.

Sri, seorang perajin lainnya mengatakan, saat Hari Kartini, para pembeli banyak memesan model sanggul Jawa. “Tapi kalau Agustus banyak yang pesan model modifikasi. Karena untuk mayoret atau untuk pawai,” katanya.

Dia mengungkapkan, orderan tahun ini lebih sedikit dibanding tahun lalu. Pada 2016 lalu di bulan yang sama, orderan bisa sampai 200 biji per hari. “Mungkin karena tahun ini berdekatan dengan ujian nasional, jadi sekolah banyak yang libur dan tidak memperingati hari kartini,” katanya.

MUHAMMAD IRSYAM FAIZ

Baca juga : Ahok Kalah Pilkada DKI, Ini Harapan Masyarakat Bangka Belitung

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

Semangat Hari Kartini dalam Transformasi Kepemimpinan Perempuan di Jasa Marga

1 hari lalu

Semangat Hari Kartini dalam Transformasi Kepemimpinan Perempuan di Jasa Marga

27 persen perempuan sebagai pimpinan puncak perusahaan.


PT Pegadaian Dukung Kesetaraan Gender Melalui Edukasi Keuangan

1 hari lalu

PT Pegadaian Dukung Kesetaraan Gender Melalui Edukasi Keuangan

Dalam rangka memperingati Hari Kartini, PT Pegadaian dukung Kegiatan Edukasi Keuangan bertema "Perempuan Cerdas Keuangan, Perempuan Indonesia Hebat" yang diselenggarakan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).


Hari Kartini, OJK Prioritaskan Peningkatan Literasi Keuangan Perempuan

2 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK Friderica Widyasari Dewi. TEMPO/Tony Hartawan
Hari Kartini, OJK Prioritaskan Peningkatan Literasi Keuangan Perempuan

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berkomitmen meningkatkan edukasi literasi keuangan untuk perempuan.


Daftar Film Perjuangan Kartini Berikut Sinopsisnya

3 hari lalu

Film Kartini. Foto: Netflix
Daftar Film Perjuangan Kartini Berikut Sinopsisnya

Film-film yang menggambarkan perjuangan R.A Kartini


Sri Mulyani Pakai Kain Batik pada Hari Terakhir di Washington, Hadiri 3 Pertemuan Bilateral

3 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati melakukan pertemuan bilateral dengan Managing Director International Finance Corporation (IFC) Makhtar Diop di Washington DC, Amerika Serikat, Ahad, 21 April 2024. Sumber: Instagram @smindrawati
Sri Mulyani Pakai Kain Batik pada Hari Terakhir di Washington, Hadiri 3 Pertemuan Bilateral

Menteri Keuangan Sri Mulyani mengenakan kain batik pada hari terakhirnya di Washington DC, Amerika Serikat, 21 April kemarin.


Jejak Surat RA Kartini: Emansipasi Hingga Agama

3 hari lalu

Komunitas Bakul Budaya membacakan surat-surat R.A Kartini di Pelataran FIB UI, Depok, Sabtu, 20 April 2024. (Dok. Humas Bakul Budaya UI)
Jejak Surat RA Kartini: Emansipasi Hingga Agama

Potongan-potongan surat RA Kartini yang menunjukan perjuangan wanita


Hari Kartini, Yogyakarta Diramaikan dengan Mbok Mlayu dan Pameran Lukisan Karya Perempuan

3 hari lalu

Ratusan perempuan mengikuti event lari Mbok Mlayu di Kota Yogyakarta pada Hari Kartini 2024. Dok.istimewa
Hari Kartini, Yogyakarta Diramaikan dengan Mbok Mlayu dan Pameran Lukisan Karya Perempuan

Para perempuan di Yogyakarta memperingati Hari Kartini dengan lomba lari dan jalan kaki, serta membuat pameran lukisan.


Gelar Kampus Menggugat di Hari Kartini, Guru Besar UGM: Kita Bagian Kerusakan Demokrasi di Era Jokowi

4 hari lalu

Aktivis perempuan termasuk dosen dan mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta menggelar aksi Kampus Menggugat dalam peringatan Hari Kartini di Balairung UGM Yogyakarta Minggu 21 April 2024. Dok.istimewa
Gelar Kampus Menggugat di Hari Kartini, Guru Besar UGM: Kita Bagian Kerusakan Demokrasi di Era Jokowi

Kegiatan Kampus Menggugat ini menyorot kondisi demokrasi di penghujung kepemimpinan Presiden Joko Widodo atau Jokowi yang merupakan alumnus UGM.


Apa Makna Hari Kartini bagi Pemain Timnas Bola Voli Putri Indonesia Yolla Yuliana?

4 hari lalu

Pemain Indonesia All Stars, Yolla Yuliana, seusai menjalani latihan jelang menghadapi Red Sparks. Latihan dilakukan di GOR Bulungan, Jakarta, Jumat, 19 April 2024. (ANTARA/FAJAR SATRIYO)
Apa Makna Hari Kartini bagi Pemain Timnas Bola Voli Putri Indonesia Yolla Yuliana?

Pemain Timnas Bola Voli Putri Indonesia Yolla Yuliana bicara soal makna Hari Kartini bagi wanit saat ini.


Hari Kartini, Krisdayanti dan Yuni Shara Bahas Kesetaraan Pendidikan hingga Perjuangan

4 hari lalu

Kakak beradik, Yuni Shara dan Krisdayanti. Foto: Instagram/@yunishara36
Hari Kartini, Krisdayanti dan Yuni Shara Bahas Kesetaraan Pendidikan hingga Perjuangan

Krisdayanti dan Yuni Shara bicara tentang kesetaraan pendidikan perempuan hingga perjuangan hidup dalam rangka memperingati Hari Kartini 2024.