Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Akting di Korea, Joe Taslim Berlatih Main Pedang

image-gnews
Joe Taslim. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo
Joe Taslim. TEMPO/Wisnu Agung Prasetyo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Aktor sekaligus atlet judo Joe Taslim tengah mempersiapkan diri untuk berakting di film laga terbarunya, Swordsmen. Dalam film yang diproduksi di Korea Selatan ini, ia berperan sebagai seorang pendekar pedang.

Ditemui usai penayangan film terbarunya, Surat Kecil Untuk Tuhan, Joe Taslim menceritakan tantangan yang ia hadapai untuk berperan dalam film tersebut. "Karakternya jadi orang yang jago main pedang, sedangkan saya enggak bisa main pedang," kata Joe di CGV Grand Indonesia, Jakarta Pusat, Selasa, 20 Juni 2017.

Karena itu, Joe Taslim mengaku sempat latihan secara intensif di Korea yakni selama 2 minggu dari pagi hingga sore. "Tangan saya sempat melepuh semua, tapi itu seru.

Proses latihan memang terbilang singkat dikarenakan jadwal yang dimilikinya saat itu cukup padat. "Memang jadi harus memaksimalkan. Nanti balik lagi kesana saat syuting dan disela-syuting saya latihan lagi," ujar pemeran Martin dalam film Surat Kecil Untuk Tuhan tersebut.

Namun ternyata, jago bermain pedang tak menjadi satu-satunya tantangan yang harus ia hadapi untuk film ini. "Saya harus bisa bahasa Korea. Itu jadi PR buat saya," katanya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Meski demikian, bagi Joe, seluruh proses yang ia jalani selama ini cukup menyenangkan. Ia pun mengaku ingin melakukan semaksimal mungkin. "Pada saat kita memainkan karakter tersebut, itu menjadi tanggung jawab kita agar karakternya sampai ke penonton. Jadi persiapannya harus dilakukan sepenuh hati," Kata Joe.

Dalam film ini, Joe Taslim akan menjadi salah satu dari 3 karakter utama. Ketiganya, merupakan tiga tokoh yang jago berkelahi dengan pedang. Dalam film ini, ia juga akan beradu akting dengan aktor papan atas Korea Selatan, Jang Hyuk. Ia berperan sebagai Tae Yool, seorang ahli pedang yang buta.

DINI TEJA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Selebritas Menjadi Duta, Terbaru Lesti Kejora Duta Petani Milenial

29 September 2023

Pedangdut muda Lesti Kejora menerima sertifikat Duta Petani Milenial dari Menteri Pertanian di perhelatan satu tahun berdirinya Badan Standardisasi Instrumen Pertanian (BSIP) Kementan di Lapangan Utama BBPSI Biogen, Komplek BSIP Cimanggu, Bogor. Bsip.pertanian.go.id
5 Selebritas Menjadi Duta, Terbaru Lesti Kejora Duta Petani Milenial

Belum lama ini Mentan Syahrul Yasin Limpo mengangkat Lesti Kejora sebagai Duta Petani Milenial. Siapa selebritas yang menjadi duta?


Menkominfo Budi Arie Mau Wulan Guritno Jadi Duta Anti-Judi Online, Berikut Sederet Artis Jadi Duta

6 September 2023

Artis Wulan Guritno saat menghadiri acara peluncuran film Open BO The Series di Jakarta, Jumat 10 Februari 2023. Film tersebut mengisahkan tentang seorang penulis yang ingin membuat kisah tentang bisnis Open BO yang terjadi di masyarakat dan akan mulai tayang pada 12 Februari 2023 di Vidio.com. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Menkominfo Budi Arie Mau Wulan Guritno Jadi Duta Anti-Judi Online, Berikut Sederet Artis Jadi Duta

Menkominfo Budi Arie menyampaikan pihaknya ingin Wulan Guritno untuk menjadi Duta Anti-Judi Online. Ini sederet artis jadi duta, termasuk Zaskia Gotik


Perjalanan Joe Taslim dari Atlet Judo Menjadi Aktor Tembus Hollywood

23 Juni 2023

Penampilan Joe Taslim sebagai Bi-Han dalam film Mortal Kombat 2021. Sebelumnya Joe pernah berperan dalam sejumlah film Hollywood, seperti The Swordsman, Star Trek Beyond, dan Fast & Furious 6. Imdb.com/Warner Bros Pictures
Perjalanan Joe Taslim dari Atlet Judo Menjadi Aktor Tembus Hollywood

Hari ini, Joe Taslim ulang tahun ke-41. Ini perjalanan kariernya dari atlet judo hingga aktor yang berhasil tembus Hollywood lewat Fast and Furious.


Tampil di Coachella 2022, Rich Brian Termotivasi dari Joe Taslim

18 April 2022

Rich Brian tampil di Coachella 2022. Instagram/@brianimanuel.
Tampil di Coachella 2022, Rich Brian Termotivasi dari Joe Taslim

Menjadi salah satu musisi Indonesia di Coachella 2022, Rich Brian mengaku terinspirasi dari Joe Taslim yang sudah lebih dulu berkarier di Hollywood.


Film The Raid akan Di-remake Hollywood, Tayang di Netflix

11 Januari 2022

filmsponge.com
Film The Raid akan Di-remake Hollywood, Tayang di Netflix

Hollywood sudah lama mengincar film The Raid untuk dibuat ulang hingga akhirnya terwujud sekarang.


Alasan Joe Taslim Jadi Brand Ambassador Aplikasi Trading Kripto

2 November 2021

Joe Taslim dalam serial TV Warrior. foto/instagram/joe_taslim
Alasan Joe Taslim Jadi Brand Ambassador Aplikasi Trading Kripto

Aktor Joe Taslim menjelaskan alasannya bersedia menjadi Brand Ambassador aplikasi trading kripto, PT Pintu Kemana Saja (Pintu).


Terkini Bisnis: Faisal Basri Soal Kereta Cepat dan Peter Gontha tentang Garuda

2 November 2021

Faisal Basri. TEMPO/Jati Mahatmaji
Terkini Bisnis: Faisal Basri Soal Kereta Cepat dan Peter Gontha tentang Garuda

Berita terkini bisnis sepanjang siang dimulai dari Faisal Basri mempertanyakan nasib proyek kereta cepat hingga Peter Gontha soal sewa pesawat Garuda


Joe Taslim Jadi Brand Ambassador Aplikasi Trading Kripto Pintu

2 November 2021

Penampilan Joe Taslim sebagai Bi-Han dalam film Mortal Kombat 2021. Sebelumnya Joe pernah berperan dalam sejumlah film Hollywood, seperti The Swordsman, Star Trek Beyond, dan Fast & Furious 6. Imdb.com/Warner Bros Pictures
Joe Taslim Jadi Brand Ambassador Aplikasi Trading Kripto Pintu

Aplikasi trading kripto, PT Pintu Kemana Saja (Pintu), mengumumkan pengangkatan aktor papan atas Joe Taslim sebagai Brand Ambassador.


Netflix Gandeng Sutradara Indonesia, Timo Tjahjanto Garap Film The Big Four

27 September 2021

Sutradara Indonesia, Timo Tjahjanto. Foto: Netflix.
Netflix Gandeng Sutradara Indonesia, Timo Tjahjanto Garap Film The Big Four

Netflix berharap dapat bekerja sama dengan lebih banyak penutur cerita dari Indonesia untuk dapat berbagi perspektif mereka kepada dunia.


Selain Atta Halilintar, Beberapa Artis Ini Pernah Ditunjuk Menjadi Duta

14 September 2021

Atta Halilintar memborong lima truk yang akan digunakan untuk membagikan makanan gratis ke seluruh wilayah Jabodetabek. Foto: Instagram Atta Halilintar.
Selain Atta Halilintar, Beberapa Artis Ini Pernah Ditunjuk Menjadi Duta

Direktur Jenderal Potensi Pertahanan Kementerian Pertahanan Mayor Jenderal Dadang Hendra Yudha menunjuk Atta Halilintar sebagai Duta Bela Negara