Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Listrik Padam Berhari-hari Pulau Karimunjawa Terisolir

image-gnews
Wisatawan menaiki pohon kelapa di Pantai Tanjung Gelam, Pulau Karimunjawa, Jawa Tengah, 21 Oktober 2016. Kepulauan Karimunjawa merupakan destinasi wisata bahari andalan di Jawa Tengah. ANTARA/Yusuf Nugroho
Wisatawan menaiki pohon kelapa di Pantai Tanjung Gelam, Pulau Karimunjawa, Jawa Tengah, 21 Oktober 2016. Kepulauan Karimunjawa merupakan destinasi wisata bahari andalan di Jawa Tengah. ANTARA/Yusuf Nugroho
Iklan

TEMPO.CO, karimunjawa - Kepaluan Karimunjawa di wilayah Kabupaten Jepara, Jawa Tengah benar-benar terisolir. Wilayah kepulauan dalam satu kecamatan yang sedang banyak didatangi turis asing dan dalam negeri itu mengalami gangguan listrik, kapal rusak, dan krisis bahan bakar minyak.

“Dua hari sejak Rabu, listrik benar-benar tak menyala,” kata Togar seorang pengelola penginapan di Karimunjawa kepada Tempo, Kamis, 20 Juli 2017.

Baca juga:

Terumbu Karang Karimunjawa Rusak, Polisi Kantongi Nama Tersangka

Tempo yang sedang di Karimunjawa sejak Senin 16 Juli lalu merasakan listrik yang dioperasionalkan PT Indonesia Power sedang perbaikan dan hanya menyala saat sekitar pukul 17.00 hingga pukul 09.00 WIB. Namun setelah memasuki hari Rabu, 19 juli, listrik yang benar-benar tak menyala selama 24 jam hingga Kamis malam.  “Kami terpaksa menghemat bahan bakar minyak untuk mesin Genset saat malam,” kata Togar menjelaskan.

Menurut Togar, listrik PLN mati diperparah oleh kondisi bahan bakar minyak yang tak bisa diturunkan dari tangker. Pertamina emoh menurunkan karena truk tanki belum datang oleh kerusakan kapal Ginjai asal Jepara yang dkabarkan juga rusak dan baru bisa mendarat pada Jum’at 21 Juli besok.

Baca:

Pelayaran ke Pulau Karimunjawa Dibatalkan Karena Gelombang Tinggi

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Gangguan layanan publik di pulau terpentcil wilayah pulau Jawa tu dinilai baru pertama kali mengalami kekacauan pada saat ini. Sebelumnya listrik warga biasa menghadapi listrik padam bisa diantisipasi dengan menggerakan mesin genset.

Saat ini diperaparah oleh kondisi minyak yang tak boleh diturunkan dan hambatan keruskan kapal besar pengangkut truk tangki.

Pelaku bisnis pariwisata di Karimunjawa ini khawatir akan menganggu layanan para wisatawan, jika krisis listrik dan bahan bakar minyak ini terjadi hingga akhir pekan. “Akan menjadi catatan para pendatang, khawatir kapok datang lagi jika layanan listrik dan BBM serta kapal sperti ini,” katanya.

EDI FAISOL

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan

GM PLN UID Banten Operasikan 51 Unit SPKLU, Layani Arus Balik Jalur Mudik Tol Jakarta-Merak

2 hari lalu

GM PLN UID Banten Operasikan 51 Unit SPKLU, Layani Arus Balik Jalur Mudik Tol Jakarta-Merak

Di setiap lokasi rest area SPKLU terdapat posko siaga PLN yang dapat dimanfaatkan para pengguna mobil listrik untuk beristirahat dan menunggu pengisian baterai.


Tersedia SPKLU PLN di Sumatra Bikin Nyaman Mudik dengan Kendaraan Listrik

2 hari lalu

Tersedia SPKLU PLN di Sumatra Bikin Nyaman Mudik dengan Kendaraan Listrik

Kehadiran fasilitas SPKLU menjadi salah satu faktor penting dalam kelancaran arus mudik Lebaran tahun ini bagi kendaraan listrik


PLN Siapkan SPKLU di Banyak Lokasi, Pemudik: Pakai Mobil Listrik Jadi Nyaman!

5 hari lalu

PLN Siapkan SPKLU di Banyak Lokasi, Pemudik: Pakai Mobil Listrik Jadi Nyaman!

PLN telah menyiagakan 1.299 unit SPKLU yang tersebar di seluruh penjuru tanah air. Khusus momen mudik tahun ini, PLN juga menyiagakan petugas yang berjaga 24 jam untuk membantu para pemudik


Mudik Lebaran ke Bali dengan Mobil Listrik? Ini Titik-titik SPKLU di Pulau Dewata

11 hari lalu

Wuling Cloud EV ketahuan sedang cas di SPKLU milik PLN. (Foto: Instagram/Richard Tanadi)
Mudik Lebaran ke Bali dengan Mobil Listrik? Ini Titik-titik SPKLU di Pulau Dewata

PT PLN (Persero) telah menyiapkan 76 SPKLU di 30 lokasi di Bali untuk mendukung mobilitas kendaraan listrik selama periode Lebaran tahun 2024.


PLN Siagakan 1.124 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum untuk Mudik 2024

18 hari lalu

PLN Siagakan 1.124 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum untuk Mudik 2024

PLN juga mengerahkan 3.504 pegawai yang akan stand by selama 24 jam nonstop di SPKLU.


PLN Dukung Ketetapan Pemerintah: Tarif Listrik Tidak Naik

18 hari lalu

PLN Dukung Ketetapan Pemerintah: Tarif Listrik Tidak Naik

Berbagai upaya efisiensi dan digitalisasi yang telah dilakukan PLN menjadi kunci dalam mewujudkan komitmen ini.


PLN Dukung Kepengurusan Forum Manajemen Risiko BUMN 2024-2027

18 hari lalu

PLN Dukung Kepengurusan Forum Manajemen Risiko BUMN 2024-2027

Kepengurusan Forum Manajemen Risiko dinilai proaktif. Memudahkan kolaborasi antara BUMN.


PLN Energi Primer Indonesia Siapkan Gasifikasi Pembangkit di Sulawesi-Maluku

18 hari lalu

PLN Energi Primer Indonesia Siapkan Gasifikasi Pembangkit di Sulawesi-Maluku

Pengembangan program gasifikasi pembangkit turut melibatkan konsorsium.


Ini 10 Perusahaan Terbesar di Indonesia, Pertamina Pertama

20 hari lalu

Logo Pertamina. dok.Pertamina
Ini 10 Perusahaan Terbesar di Indonesia, Pertamina Pertama

Pertamina menjadi perusahaan terbesar di Indonesia versi Majalah Fortune. Ini daftar 10 perusahaan raksasa di Indonesia.


PLN Sambung Listrik Serentak untuk 230 Pelanggan Usaha di Jakarta

31 hari lalu

PLN Sambung Listrik Serentak untuk 230 Pelanggan Usaha di Jakarta

Pemasangan listrik untuk kalanan industri, bisnis, dan UMKM membantu pergerakan ekonomi di Jakarta.